22 April 2015

Rabu, April 22, 2015
Tubuh manusia, tumbuhan, gunung atau logam dll terdiri dari untaian kejadian atau proses dimana isi alam lahir tersusun oleh senyawa yang dinamai zarrah (atom).
Atom-atom ini adalah satu unit tenaga listrik yang protonnya sebanyak elekronnya, terus mengalami loncatan dan pancaran, dari daya listrik dengan kecepatan luar biasa.
Jadi benda adalah sebuah peristiwa loncatan listrik.
Badanku adalah angin yang bergerak, atom yang bertebaran dan saling bergantian dengan benda lain dan saling mengikat dengan tumbuhan, binatang, bumi dan angkasa luas. 
Badanku adalah jagad raya. 
Semua atom bergerak mengikuti kekuatan Allah Yang Maha Besar. 
Bismillahir rohmanir rohim, mlebu Allah metu Allah. 
Anekatake urip iku Allah, utek dunungna kodrate Allah. 
Ya hu Allah, ya hu Allah. 
Nabi Muhammad iku utusane Allah. 
(Dengan nama Allah yang Maha Pengasih dan Penyayang, masuknya nafas adalah karena Allah, keluarnya nafas juga karena Allah, yang mengadakan hidup itu Allah. Wahai otak, patuhilah kodrat Allah. Ya hu Allah, ya hu Allah. Nabi Muhammad itu rasul Allah)

0 comments:

Posting Komentar